Banyak sekali orang yang memakai internet, namun banyak yang mengeluh karena internet mereka selalu lelet ...
kali ini saya ingin mencoba cara manual untuk meningkatkan speed modem pada komputer .
Berikut Caranya :
Langkah 1 :
- Pilih Menu Start pilih Run atau tekan gambar window di keyboard bersamaan huruf R
- lalu ketikkan gpedit.msc dan enter
- Pilih configuration - Administrasi template - Network - Qos Packet Scheduler
- Kemudian klik limit Reservable Bandwith
- Lalu ubah setingan ke enable
- Dan setelah itu rubah Bandwith limit menjadi angka 0
- kemudian apply
- klik kanan My Computer
- Pilih System Properties
- Klik Device Manager
- Pilih Port
- Kemudian klik 2x Comunication Port
- Dan setelah itu kita setting pengaturan Port
# Pada Bits per second rubah menjadi 12800
# Dan untuk Flow Control rubah menjadi Hardware
# Dan setelah selesai Apply
Restart Komputer anda Untuk merasakan perbedaan nya .
Oke, kira2 seperti itulah caranya ...
semoga bisa meningkatkan kecepatan modem anda ...
**kecepatan juga tergantung pada bandwidth dan kecepatan modem tidak hanya pada setting pada komputer